Bagaimana cara membuat akun skype ?

Sekarang ini tersedia banyak layanan pesan instant atau instant messaging (im) yang bisa di pilih. Ada layanan instant messaging gratis dan ada pula yang berbayar serta ada platform im yang menawarkan layanan gratis di tahun pertama.

Salah satu layanan pesan instant yang juga memiliki banyak peminat adalah skype. Siap yang tidak kenal dengan platform im yang satu ini. Dengan skype anda bisa chatting, audio calling, video calling dan seterusnya. Banyak juga fitur yang ditawarkan im skype.

Cara membuat akun di skype pun tidak begitu sulit. Berikut langkah-langkah cara membuat akun di skype  beserta screenshotnya.

Bagaimana cara membuat akun skype?

  1. Kunjungi situs www.skype.com

  2. Lalu silahkan anda klik tombol “get skype”

  3. Kemudian klik tombol “join us”

  4. Lengkapi form yang tersedia meliputi;  nama depan (first name), nama belakang (last name), alamat email anda (your email address),  tanggal lahir (brithdate), gender (jenis kelamin), contry/region (negara), kota (city) dan bahasa (language) serta nomor ponsel anda.

  5. daftar skype

  6. Jangan lupa mengisi informasi untuk apa anda menggunakan skype, apakah anda akan menggunaknnya untuk bisnis atau untuk pribadi (how do you intend use skype ). Dan juga buat nama skype anda (skype name) dan password (kata sandi).

  7. daftar skype
  8. Pada kotak “type the text… “, silahkan anda ketikkan teks/angka yang muncul pada gambar.

  9. daftar skype

  10. Terakhir klik “i agree…”

Cari tutorial yang diinginkan dengan support dari Google