Manfaat keanekaragaman hayati

Manfaat keanekaragaman hayati?

Assalamu’alaikum sahabat blog belajar bareng, tahukah anda manfaat keanekaragaman hayati?
Bila belum, mungkin ulasan di bawah membantu

  1. Sumber pangan, Sumber obat-obatan dan  Sumber bahan bangunan untuk menunjang kehidupan manusia

  2. Sumber bahan industry

  3. Sumber plasma nutfah

  4. Sumber penelitian

  5. Menjaga ekosistem agar tetap berlangsung

  6. Menyajikan keindahan untuk manusia

  7. Dll.

Jika anda memiliki pertanyaan yang ingin anda tanyakan pada author, misalnya anda ingin mengetahui sesuatu.  Anda bisa mengirim pertanyaan melalui kotak Tanya admin.

Cari tutorial yang diinginkan dengan support dari Google