7 perkara yang dapat membatalkan puasa
Assalamu’alaikum. Selamat menjalankan ibadah puasa untuk saudara dan saudariku umat muslim. Semoga amal ibadah anda semua dan saya hari ini diterima dan mendapatkan balasan yang terbaik dari Allah swt. Aamiin. Bagi saudaraku semua yang sedang menjalankan ibadah puasa, sangat penting bagi anda untuk mengetahui beberapa perkara yang dapat membatalkan puasa. Diantaraya sebagai berikut.
7 perkara yang dapat membatalkan puasa
7 perkara yang dapat membatalkan puasa
- Pertama, minum dan makan dengan sengaja.
- Kedua, muntah dengan sengaja
- Ketiga,nifas dan haid
- Keempat, sesuatu yang menggantikan makanan seperti halnya infus
- Kelima,jima
- Keenam, mengeluarkan airman dengan sengaja.
- Ketujuh, bekam.