Posts

Showing posts from November, 2015

Cara memasang gadget google translate di blogger

Image
Keberadaan gadget google translate di sebuah blog atau website bisa dibilang memberi keuntungan tersendiri baik untuk pembaca atau pun pemilik blog. Dengan adanya gadget tersebut tulisan si pemilik blog dapat dinikmati oleh pembaca dari Negara lain meskipun mereka memiliki bahasa yang berbeda. Begitupun dengan pembaca, pembaca dapat dengan mudah menerjemahkan ulasan di sebuah blog tanpa harus menerjemahkannnya secara manual. cara menambahkan gadget google translate pada blog yang anda buat di blogger cukup mudah. Anda tidak perlu menggunakan script tertentu, anda hanya perlu menambahkan gadget baru dan memilih gadget google translate. Cara memasang gadget google translate di blogger Pertama. silahkan anda mengunjungi website www.blogger.com , selanjutnya menggunakan email dan password anda. Setelah itu langsung saja anda buka dashboard blog yang akan tambahkan gadget google translate. Kedua. Kemudian pada panel sebelah kiri, silahkan anda mengklik fitur “ Layout ”. Pada lama...

Cara membuat Gantt Chart di Microsoft Excel 2013

Image
Gantt Chart merupakan salah satu chart yang sering digunakan untuk membuat jadwal sebuah proyek atau lainnya. Chart yang yang satu ini berbentuk diagram batang horizontal. Cara membuatnya pun sangat mudah. Anda bisa melakukannya di program Excel 2013. Contoh Gantt Chart yang dibuat di Ms Excel 2013 Cara membuat Gantt Chart di Excel 2013 Tahap 1 – Menyiapkan data Pertama. Silahkan anda masukkan data anda dalam tabel. Untuk contoh, anda bisa melihatnya di tabel warna hijau  pada gambar di bawah ini. Tabel mencakup kegiatan (activity),   tanggal dimulainya aktifitas tersebut (start date) dan rentang waktu (duration). Kedua. Silahkan anda mengetikkan tanggal dimulainya kegiatan (STARTDATE) dan juga tanggal berakhirnya seluruh kegiatan pada sel lain (lihat contoh tabel merah pada gambar dia atas) . kalau berdasarkan contoh data yang saya contohkan di atas maka “startdate adalah 13 November” dan “enddate adalah 29 December”. Ketiga. Setelah itu, silahkan anda uba...

Cara membuat combo box di Microsoft Excel 2013

Image
Pada postingan lalu saya pernah membahas tentang combo box di excel 2007 . Seperti yang telah kita ketahui, combo box digunakan untuk membuat daftar drop-down. Dengan adanya combo box akan memudahkan pengguna data dalam memilih data-data tertentu. Cara membuat combo box di Excel 2013 tidak jauh berbeda dengan cara membuatnya di excel 2007. Meskipun demikian anda dapat membacanya pada uraian berikut. Cara membuat combo box di Excel 2013 Pertama.  silahkan anda siapkan tabel anda. Sebagai contoh untuk anda anda bisa melihat tabel yang telah saya buat pada gambar di bawah. Tabel kesatu yang bewarna hijau berisi info kontak, sedangkan tabel kedua bewarna orange berisi daftar pekerjaan (Occupation list). Kedua. Nantinya acombo box akan ditempatkan pada tabel hijau, yaitu untuk sel occupation. Maka untuk memulai membuat combo box, anda klik sel “ B5 ”. Setelah itu anda klik tab “ DATA ”. Selanjtnya anda klik fitur “ Data Validation ” dan klik “ Data Validation… ” Ketiga. ...

Cara membuat struktur organsasi di Microsoft visio 2007

Image
Cara membuat struktur organsasi di Ms visio 2007 sangatlah mudah. Bahkan bisa dibilang jauh lebih mudah daripada anda membuatnya di Microsoft word. Anda hanya perlu membuat database dan membuatnya menggunakan template. Untuk detailnya bisa and abaca di bawah. Contoh struktur organisasi yang di buat di Ms Visio 2007 Cara membuat struktur organisasi di Visio 2007 Langkah pertama . Pada tahap ini,  anda akan membuat databasenya terlebih dahulu.  Caranya silahkan anda membuka Microsoft excel 2007, kemudian anda masukkan nama, jabatan/title dan juga nama atasan dari orang tersebut. Sebagai contoh anda bisa melihatnya pada gambar di bawah. Kemudian simpan file tersebut. Langkah kedua. Silahkan anda membuka Microsoft office visio 2007. Pada kolom kategori, silahkan anda pilih kategori “ Business ”, kemudian pilih “ Organization Chart Wizard ”, dan pada measurement unit silahkan pilih “ US units ”. Lalu klik tombol “ Create ” Langkah ketiga. Setelah itu akan muncul j...

Cara membuat struktur organisasi di Microsoft Visio 2013

Image
Cara membuat struktur organisasi di Microsoft Visio 2013 sangatlah mudah. Seperti yang kita sudah ketahui, kalau Microsoft Visio 2013 memang salah satu program yang dapat diandalkan dalam hal pembuatan diagram atau grafik. Cara membuat struktur organisasi di visio sebenarnya bisa dilakukan dengan cepat dan mudah, tapi kalau diuraikan dengan kata-kata bisa jadi panjang. Untuk selengkapnya baca tahapan membuatnya di bawah. Contoh struktur organisasi yang di buat di Microsoft Visio 2013 Cara membuat struktur organisasi di Microsoft Visio 2013 Langkah pertama. Silahkan anda memasukkan data anda di microsoft excel. Sebagai contoh saya mengentri data dengan format tigat kolom. Kolom pertama berisi nama ( name ), kolom kedua berisi jabatan " title " dan kolom ketiga berisi nama atasan yang akan menerima laporan dari orang tersebut ( Report to ). Langkah kedua. Setelah itu klik kategori template " Bussiness ", lalu  " Organization Chart ", pilih ...

Cari tutorial yang diinginkan dengan support dari Google