Posts

Showing posts from August, 2015

Kunci sukses presentasi dalam diskusi kelas

Kunci sukses presentasi  dalam diskusi kelas - Merasa mati kutu, canggung atau malu saat presentasi. Biasanya cerewet tiba-tiba menjadi pendiam saat di depan teman-teman mahasiswa  dan dosen,  pernahkah anda mengalaminya? Ya, menurut saya tidak sedikit teman mahasiswa megalami dan merasakan hal itu. Apa penyebabnya? Apa karena anda (presentator) adalah orang yang bodoh? Tidak, tentu bukan kebodohanlah penyebabnya. Umumnya hal ini terjadi karena anda tidak menguasai materi atau karena anda tidak terbiasa berbicara di depan banyak orang, ataupun kedua itu adalah penyebabnya.  Berikut beberapa kunci sukses presentasi dalam diskusi kelas mahasiswa yang patut anda coba.  Pahami Wajib untuk anda mengetahui topic yang menjadi bahan presentasi. Jika anda hanya mengetahuinya dari teman anda, maka pastikan anda menerima informasi sesuai dengan instruksi dosen.   Tidak sedikit orang yang salah memahami perkatan atau instruksi orang lain. Hal tersebut te...

Cari tutorial yang diinginkan dengan support dari Google